Penulis:
Ns. Hapipah, S.Kep., M.Kep.
Ns. Istianah, S.Kep., M.Kep.
Ns. Ni Luh Putu Thrisna Dewi, S.Kep., M.Kep.
Tri Antika Rizki Kusuma Putri, M.Kep., Ns.Sp.Kep.M.B.
Ns. Fransiska Aloysia Mukin, S.Kep., M.Kep.
Maria Fransiska Ronalia, S.Kep., Ns., M.Kep.
Heny Marlina Riskawaty, S.Kep., Ners., M.Kep.
Maria K. Ringgi Kuwa, S.ST., M.Kes.
Susy Puspasari, M.Kep., Ph.D.
Ns. Yustina Ni Putu Yusniawati, S.Kep., M.Kep.
Ferly Yacoline Pailungan, S.Kep., Ns., M.Kep.
Ns. Rany Agustin Wulandari, S.Kep., M.Kep.
Rosania Euthropia Brigita Conterius, S.KM., M.Kes.
Ns. Agustina Sisilia Wati Dua Wida, M.Kep.
ISBN: 978-623-512-564-0
Terbit: 27 May 2025
Ukuran: A5 Unesco (15,5 x 23 cm)
Stok: 1 Eksemplar
Berat: 0.398 Kg
Versi Cetak: Tersedia
Versi Digital: Tersedia
Perawat yang merupakan bagian dari tenaga kesehatan turut terlibat dalam penanganan atau perawatan pada pasien yang mengalami gangguan pada sistem persarafan. Oleh karena itu, perawat perlu memahami anatomi dan fisiologi sistem persarafan; pengkajian keperawatan pada gangguan sistem persarafan; asuhan keperawatan klien dengan meningitis; asuhan keperawatan klien dengan sindrom guillain-bare; asuhan keperawatan klien dengan bell’s pasly; asuhan keperawatan klien dengan tetanus; asuhan keperawatan klien dengan cedera kepala; asuhan keperawatan klien dengan alzheimer; asuhan keperawatan klien dengan epilepsi dan status epileptikus; asuhan keperawatan klien dengan kejang; asuhan keperawatan klien dengan tumor intrakranial; terapi modalitas pada klien dengan gangguan sistem persarafan; terapi diet pada gangguan sistem persarafan; dan evidence-based practice gangguan sistem persarafan.