Penulis:
Dr. Hikma Niar, SE., MM.
Drs. Dg. Mapata, M.M.
Dr. Imas Komariyah, S.E., M.Si., M.H.
Syifa Pramudita Faddila, S.ST., M.KM., M.M.
Veronika Nugraheni Sri Lestari, S.E., M.M.
Dr. Siti Rokhmah, M.Pd.
Dr. (Cand). Umari Abdurrahim Abi Anwar, S.T., M.S.M., CSCM., CLM., CWM., CRP., CPSC., CA
Fitri Novilia, S.Pd., M.M.
Ratna Dina, S.Pd., M.M.
Dinatonia Jovery Matruty, S.E., M.Si.
Dr. Syafruddin, S.E., M.M.
Dr. Tumpal Pangihutan Situmorang, S.T., M.M.
Nur Imamah, M.Sos.
Dr. (Cand.) Ryan Firdiansyah Suryawan, S.E., M.M., CPHCM., Dip.Strategies Management
Dr. Sahudi, S.PdI., M.H.I., M.PdI.
Dr. Drs. Maludin Panjaitan, S.E., M.Si.
Dra. Anastasia Bernadin Dwi Mardiatmi, M.M., CPM.
ISBN: 978-623-195-900-3
Terbit: 1 April 2024
Ukuran: A5 Unesco (15,5 x 23 cm)
Stok: 1 Eksemplar
Berat: 0.44 Kg
Versi Cetak: Tersedia
Versi Digital: Tersedia
Sistematika penyusunan buku ini terdiri atas tujuh belas bab, dengan judul Dasar-Dasar Manajemen (Pendekatan Digitalisasi Manajemen). Setiap bab dalam buku ini, dibahas secara terperinci dengan subbab: Ruang Lingkup dan Sejarah Perkembangan Manajemen; Penerapan Fungsi-Fungsi Manajemen dalam Organisasi; Perkembangan Teori Organisasi; Teori Pengambilan Keputusan; Social Media Management bagi Pengembangan Bisnis; Digitalisasi Sistem Manajemen Mutu; Manajemen Rantai Pasokan; Konsep Manajemen Pemasaran; Konsep Manajemen Personalia; Konsep Manajemen Keuangan; Manajemen Inovasi dalam Perusahaan; Kepemimpinan Digital dalam Revolusi Industri 4.0; Transformasi Digital dalam dunia Bisnis dan Manajemen; Konsep Manajemen yang Relevan dengan Digitalisasi; Pentingnya Manajemen dalam Perkembangan Digital; Pelatihan dan Pengembangan SDM Berbasis Digital; dan Manajemen Perkantoran Berbasis Digital.